Polda Jateng Tanam Sejuta Pohon Mangrove di Daerah Pesisir Pulau Jawa

    Polda Jateng Tanam Sejuta Pohon Mangrove di Daerah Pesisir Pulau Jawa
    Program Penanaman Mangrove Dipusatkan di Desa Bedono, Kecamatan Sayung, Kabupaten Demak

    DEMAK - Kepolisian Daerah Jawa Tengah (Polda Jateng) menggelar program “Mageri Segoro”, artinya membuat pagar hidup untuk daerah-daerah yang banyak muara, sungai dan pantai dengan melakukan kegiatan penanaman mangrove, bertempat di Desa Bedono, Kecamatan Sayung, Kabupaten Demak. Selasa, (12/10/2021).

    Hadir pada kegiatan tersebut, Gubernur Jateng Ir. Ganjar Pranowo, Kapolda Jateng Drs. Ahmad Luthfi, Pangdam IV/Diponegoro Mayjen TNI Rudianto, Danrem 073/Makutarama Kolonel Arm Putranto Gatot Sri Handoyo, S.Sos, M.M., para Asisten Kodam IV/Diponegoro, Forkopimda Kabupaten Demak, perwakilan Muri serta masyarakat nelayan Kecamatan Sayung.

    “Program penanaman mangrove dipusatkan di Desa Bedono, Kecamatan Sayung, Kabupaten Demak tersebut di ikuti oleh 16 Polres yang memiliki wilayah pantai secara bersama-sama kita louncing hari ini”, kata Kapolda Jateng.

    Untuk menggerakkan hati masyarakat terkait dengan lingkungan hidup dengan menananam mangrove serta menjaga ekosistemnya, selain itu juga dalam rangka menjaga garis pantai. Semoga kegiatan ini bermanfaat dan memberikan dampak fositif kepada masyarakat.

    Gubernur Jateng memberikan apresiasi dan menyambut baik, kegiatan ini juga menarik, karena selain dihadiri tokoh agama, tokoh masyarakat serta adik-adik dari pelajar Papua. Kegiatan ini juga mendapat rekor Muri dan sekaligus memecahkan rekor yang sebelumnya pernah dipecahkan oleh Polda Sumut.

    Menanam mangrove sebagai sumber kehidupan, “Terima kasih dan selamat, Mageri Segoro sebagai upaya kita untuk menyelamatkan bumi dan manusia”, ucap Gubernur Jateng.

    Ditengan Pandemi ini, mari kita tetap bersama-sama menjaga hutan bakau kita, agar tetap lestari dan momentum ini kita jadikan sebagai kebangkitan masyarakat dalam ketahanan pagan.

    Selain kegiatan penanaman pohon mangrove, pada gelaran Megeri Segoro Polda Jateng juga memberikan bantuan berupa sembako, penyerahan hasil panen budidaya kerang kepada kelompok nelayan Al Barokah. Sumber Penrem 073/Makutarama.

    (Editor JIS: AGUNG)

    Demak Jateng
    Agung widodo

    Agung widodo

    Artikel Sebelumnya

    Penanaman Satu Juta Mangrove Polda Jateng...

    Artikel Berikutnya

    Polres Demak Ungkap Kasus Penipuan Modus...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024
    Kunker Pangkogabwilhan I Ke Tanjung Balai Karimun, Tinjau Pilkada Serentak di Wilayah Perbatasan
    Bakamla RI Sambut Kapal PCG BRP Gabriela di Dermaga Bitung
    Pasiops Kodim 1710/Mimika Pimpin Apel Kesiapan Pasukan TNI Pada Pengamanan TPS Pemilukada Tahun 2024 BKO Polres Mimika
    Yakinkan Dapat Berjalan Dengan Lancar Dan Aman, Dandim 1710/Mimika Dampingi Wakapolda Papua  Pantau Langsung Pemungutan Suara Di TPS

    Ikuti Kami